Entries by

Workshop Career Planning : Pursuing Scholarship Opportunities

Prodi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Islam Indonesia (PBI UII) menyelenggarakan Workshop Career Planning yang bertema Pursuing Scholarship Opportunities  pada hari Sabtu tanggal 23 April 2022 pukul 09.30 sampai 12.00 WIB secara Zoom Video Conference dengan tujuan Penguatan profil lulusan untuk calon lulusan PBI UII di ranah perencanaan studi lanjut, memberi informasi beasiswa kepada mahasiswa dan […]

6 Tips for Improving Your Public Speaking Skills

Source: Pixabay.com Author: Luthfia Mariatul Fitriani   You’re probably familiar with the term “Public Speaking”. This is a skill that can be mastered with frequent practice. Public Speaking is a form of verbal communication that is delivered in front of the general public in detail and coherently. In public speaking, you are required to practice […]

Memantik Kembali Motivasi Belajar Siswa di Masa Pandemi, PBI UII Selenggarakan Webinar Penerapan Growth Mindset

  Pandemi COVID-19 telah memberikan banyak sekali disrupsi dalam proses belajar mengajar dalam dua tahun ke belakang. Selama pandemi, proses pendidikan yang harus dijalankan dengan pembatasan interaksi dan pertemuan fisik mengakibatkan siswa merasa bosan dan kehilangan motivasi belajar mereka. Motivasi belajar yang menurun tentu saja berdampak pada semangat untuk mengembangkan diri dan meraih masa depan. […]

Pengumuman Pemenang English Language Fiesta 2022

Prodi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Islam Indonesia (PBI UII) telah menyelenggarakan English Language Fiesta (ELF) 2022 yang merupakan lomba kreatif berbahasa Inggris tingkat nasional. Dengan tema ‘Begin Again’, ELF 2022 diadakan untuk memberikan kesempatan bagi generasi muda Indonesia yang berada dalam jenjang pendidikan Sekolah Menengah Atas dan sederajat untuk mengekspresikan kreativitas dan semangat belajar hal […]