Entries by

Dosen PBI UII Selenggarakan Kolaborasi Pembelajaran bersama Dosen dari Turki dan Jepang

Jejaring kemitraan yang dirajut Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Islam Indonesia (PBI UII) terdiri atas berbagai program kolaborasi baik dalam skala lokal, nasional, regional maupun internasional. Sebagai komitmen aktif berpartisipasi dalam mewujudkan internasionalisasi Prodi PBI UII, Intan Pradita S.S., M.Hum. gandeng dosen asing yaitu Dr. Cihad Gunduz dari Dicle University, Turki dan Prof. Andy […]

From Kalimantan to South Korea An Incredible Story of GKS Awardee during COVID-19 outbreak

  An extraordinary story comes from an Universitas Islam Indonesia (UII) English Language Education alumni in 2020. His name is Rahmad Saputra, a recipient of the Global Korea Scholarship (GKS) organized by the South Korean government in 2021. GKS aims to provide opportunities for international students to obtain an education at higher education institutions in […]

The Grumbling Warrior An Inspirational Story from a Young Teacher Teaching in International School

  Getting a job right after graduating from college is the dream of every student, but not all have the same opportunity, destiny, and time. One of the interesting stories comes from the 2021 Universitas Islam Indonesia (UII) English Language Education graduate, who immediately got a job at an international education institution after graduation. She […]

Peluncuran Virtual Exhibition Reconstructing Reality dan Exhibition Talk

  Penguasaan literasi kritis dipandang sangat penting dalam proses pembelajaran. Oleh karena itu, sebagai salah satu upaya menumbuhkan literasi kritis, membantu mahasiswa melihat masalah sosial dari perspektif berbeda, serta dapat membawa perubahan kecil dalam berkontribusi pada dunia yang lebih baik bagi semua orang, Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Islam Indonesia (PBI UII) akan menyelenggarakan […]

Dosen PBI UII Laksanakan Pengabdian Masyarakat di SMA UII

  Dosen Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Islam Indonesia (PBI UII) Astri Hapsari, S.S., M.Tesol bersama dengan dosen Psikologi UII Libbie Annatagia, S.Psi., M.Psi., Psikolog sukses selenggarakan pengabdian masyarakat di Sekolah Menengah Atas (SMA) UII, Yogyakarta. Program pengabdian masyarakat diimplementasikan dalam bentuk workshop secara daring melalui Zoom video conference pada tanggal 30 Oktober 2021 yang bertajuk […]

Dosen PBI UII Raih Hibah Pengabdian Masyarakat FPSB

  Dua dosen Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Islam Indonesia (PBI UII) sukses selenggarakan pengabdian masyarakat di Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Sleman, Yogyakarta, mereka adalah Puji Rahayu, S.Pd., M.LS.T., Ph.D.  dan Banatul Murtafi’ah, S.Pd., M.Pd., berkolaborasi dengan dosen Hubungan Internasional (HI) UII yaitu Mohamad Rezky Utama, S.IP., M.Si.. Program pengabdian masyarakat diimplementasikan dalam bentuk pelatihan […]

PBI UII Terima Kunjungan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) PBI UIN Walisongo Semarang

  Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Islam Indonesia (PBI UII) menjadi tuan rumah Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Jurusan PBI Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang. Acara yang diselenggarakan pada Jum’at, 19 November 2021 di ruang Auditorium Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB) UII ini dihadiri oleh Dr. […]

PBI UII Selenggarakan Workshop Study Skill Bagi Mahasiswa Baru

  Untuk mempersiapkan mahasiswa yang cakap dan tangguh dalam menghadapi dunia perkuliahan, Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Islam Indonesia (PBI UII) selenggarakan workshop study skill dengan mengusung tema “​​Transitioning into Higher Education: Time, Energy & Study Management for Freshmen”. Workshop in merupakan tradisi akademik yang diselenggarakan secara rutin setiap tahun dengan menghadirkan figur intelektual […]