Profile
Prodi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) pertama bahkan di Asia yang menggunakan Multi-user Virtual Encironment (MUVE) atau game online dalam pengajaran Bahasa Inggris. MUVE bersifat synchronous (bisa berkomunikasi dengan seluruh orang di dunia dengan komputer sebagai medianya). Prodi S1 Pendidikan Bahasa Inggris di Asia Pertama yang menjadikan English as International Language (EIL) sebagai struktur keilmuan kebahasaan […]



